• Breaking News

    Inilah Peranan Manajer Operasional dalam Fungsi Manajemen

    GalihGumelar.org  - Berikut ini merupakan peranan dan fungsi dari manajer operasional sangat strategis dalam mengembangkan sistem proses produksi yang tangguh untuk menciptakan produk atau jasa lebih efisien dan efektif.

    Beberapa tugas pokok Manajer Operasional dalam proses produksi adalah :

    1. Perencanaan kualitas dan kuantitas bahan baku dalam proses produksi;
    2. Menentukan dan mengatur letak layout pabrik
    3. Menentukan dan mengatur lokasi gudang persediaan dan peralatan mesin yang efisien agar penghematan waktu dalam mobilisasi;
    4. Melakukan pemeliharaan peralatan pabrik untuk menjamin keandalan dan kontinuitas operasional;
    5. Menciptakan strategi produk yang berkualitas dan unik agar dapat bersaing di pasar dengan biaya yang efektif;
    6. Menentukan skedul kerja yang efisien dengan mengevaluasi biaya tenaga kerja jika ada penambahan tenaga kerja baik di lapangan maupun di area kantor, dan mengurangi biaya lembur.
    7. Bertanggungjawab terhadap kontiniutas hasil produksi baik dari sisi kualitas maupun kuantitas.


    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Feng Shui

    Otomotif

    Promo